Kamis, 28 Juli 2016


beri aku kesempatan
tuk bisa merindukanmu
jangan datang terus

beri juga aku ruang bebas
dan sendiri
jangan ada terus

aku butuh tau
seberapa kubutuh kamu
percayalah rindu 
itu baik untuk kita

pagi melihatku
menjelang siang kau tau
aku ada dimana
sore nanti

tak pernah sekalipun 
ada malam yang dingin
hingga aku lupa rasanya sepi

tak lagi 
sepi bisa kuhargai

baik buruk perubahanku
tak akan kau sadari
kita berevolusi

bila kita ingin tau
seberapa besar rasa yang kita punya

kita butuh ruang

pagi melihatku
menjelang siang kau tau
aku ada dimana
sore nanti

tak pernah sekalipun 
ada malam yang dingin
hingga aku lupa rasanya sepi

tak lagi 
sepi bisa 
ku hargai

kita tetap butuh 
ruang sendiri-sendiri

untuk tetap
menghargai
rasanya sepi

Selasa, 26 Juli 2016


Di internet, ada yang lagi rame-rame diomongin banyak orang. Drama kali ini, dibintangi oleh seorang remaja perempuan bernama Karin Novilda atau lebih dikenal dengan nama Awkarin. Ia menjadi internet idol karena memang mempunyai tampang yang sedap dipandang. Namun yang disayangkan adalah tingkah lakunya justru berbanding terbalik. Loh kok bisa ?

Inilah  fakta tentang Awkarin :

1. Karin mempunyai youtube channel yang kontennya berisi vlog tentang kehidupan dan drama kisah cintanya bersama (mantan) pacar,  Gaga Muhammad.




2. Karin merupakan seorang remaja yang lahir di tahun 1997, dan diumurnya yang baru menginjak 19 tahun, terbilang sangat berani untuk berpakain yang agak sedikit terbuka. Seperti yang sering di posting di instagramnya.

Foto kiriman karin novilda - @k.ayin (@awkarin) pada

3. Karin merupakan peraih lulusan terbaik di SMPN 1 Tanjungpinang pada tahun 2013 dengan hasil UN 37,9 dengan rata-rata 9. Woah !

Kamis, 14 Juli 2016

Sampe sekarang, Game Pokemon GO ini masih rame, ya. Setiaphari dibicarain banyak orang, banyak juga meme-meme dan guyonan tentang Pokemon GO.

Tapi, dibalik kehebohan game pokemon, ternyata ada beberapa tipe orang yang gak cocok dan gak bakal suka main pokemon. Siapa saja ?

 Orang yang Mager 

Kalau mau mainin pokemon, kamu harus nangkep pokemon-pokomeon yang berada disekitar kamu. Kamu harus nyamperin ketempat dimana Pokemon itu sembunyi. Kamu musti berdiri, keluar, jalan buat dapetinnya. Jadi, kalo kamu orangnya mageran, ya ga bakal dapet.

 Hapenya Essia Hidayah 

Kalo hapemu masih essia hidayah, ya jangan ngarep bisa main pokemon go. Mending main bantumi aja. itupun di essia hidyah gak ada.

 Males Update 

Ini adalah tipe orang yang males ngikutin hal yang lagi hits, termasuk game. Mungkin mereka terlalu sibuk kerja dari pada main pokemon GO.
Foto kiriman Bener Juga, Ya ! (@benerjuga) pada

Senin, 04 Juli 2016



1. Selasa (05/07) pelaku bom bunuh diri tewas saat melancarkan aksinya di Kantor Mapolresta, Solo, Jawa Tengah sekitar pukul 07.30 WIB.

2. Tubuh pelaku hancur dan seorang polisi luka ringan dan dilarikan ke rumah sakit.

3. Pelaku menggunakan sepeda motor memaksa masuk ke Mapolresta Solo. Ia meledakan diri tepat halaman depan unit SPKT.

4. Belum diketahui motif dari kejadian ini. Sampai saat ini petugas yang berwajib masih dalam tahap pemeriksaan.
 
© 2012. Design by Main-Blogger - Blogger Template and Blogging Stuff